Metafora Dalam Kumpulan Puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum Karya Kahlil Gibran
DOI:
10.29303/kopula.v5i1.2761Published:
2023-03-25Issue:
Vol. 5 No. 1 (2023): MaretKeywords:
puisi setitis air mata, seulas senyum, metaforaArticles
Downloads
How to Cite
Haliza, H., Mahyudi, J., & Efendi, M. (2023). Metafora Dalam Kumpulan Puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum Karya Kahlil Gibran. Kopula: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pendidikan, 5(1), 36–44. https://doi.org/10.29303/kopula.v5i1.2761
Abstract
Penelitian ini berfokus pada penggunaan Metafora yang terdapat dalam kumpulan puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum karya Kahlil Gibran. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini yaitu bagaimana penggunaan metafora dalam kumpulan puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum karya Kahlil Gibran. Berdasarkan permasalahan tersebut, tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penggunaan metafora dalam kumpulan puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum karya Kahlil Gibran. Penelitian ini adalah penelitian yang bersifat kualitatif yaitu penelitian yang tidak melakukan atau mengadakan perhitungan dengan objek penelitian kumpulan puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum karya Kahlil Gibran. Metode pengumpulan data yang di gunakan adalah metode dokumentasi dan metode simak. Metode analisis data yang di gunakan adalah deskriptif. Berdasarkan analisis data, diperoleh kesimpulan bahwa Metafora yang telah di temukan pada kumpulan puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum berjumlah 82 data di antaranya yaitu metafora antropomorfis berjumlah 26 data, metafora hewan berjumlah 10 data, metafora dari abstrak ke konkret berjumlah 31 data, dan metafora sinestesia berjumlah 15 dataReferences
Adampe, R.Y. 2015. “Tinjauan Sosiologis Terhadap Novel Detik Terakhir Karya Alberthiene Endahâ€. Jurnal PRAXIS:Volume 1 (hlm. 26-46)
Anggreni, S. 2013. “Analisis Deskriptif Tentang Struktur Fisik Puisi Karya Siswa di Kelas VB SD Negeri 2 Kota Bengkulu Tahun Pelajaran 2012/2013â€. Skripsi. Bengkulu: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan Universitas Bengkulu.
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Erlangga
Cahyaningsih. 2018. “Metafora dalam Puisi Karya Taufik Ikram Jamilâ€. Skripsi. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
Carmitha. 2019. “Cerminan Masyarakat terhadap Kumpulan Puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum Karya Kahlil Gibranâ€. Skripsi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang.
Endraswara, Suwardi. 2008. Metodologi Penelitian Sastra. Cet IV. Yogyakarta: Media Pressindo.
Fahlevi, I. 2018. “Analisis Struktur Fisik dan Struktur Batin Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil Karya Chairil Anwarâ€. Skripsi. sumatera utara: Universitas muhammadiyah sumatera utara.
Giban, Kahlil. 2019. Setitis Air Mata Seulas Senyum. Yogyakarta: Checklist.
Kasiyun, Suharmono. 2015. “Upaya Meningkatkan Minat Baca Sebagai Sarana Untuk MencerdaskanBangsaâ€.Jurnal Pena Indonesia. 1(1):79:95. https://journal.unesa.ac.id. Diakses 5 Desember 2022.
Keraf, Gorys. 2007. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia.
Muhammad. 2011. Paradigma Kualitatif Penelitian Bahasa. Yogyakarta: Liebe Book Press.
Natsir. 2018. “Tradisi Bermantra Pengobatan Masyarakat Melayu Langkat (Kajian Metafora)â€. Skripsi. Medan: Universitas Negri Medan.
Nursabella, C. 2017. “Analisis Citraan Dalam Kumpulan Puisi Cinta Yang Datang Tak Harus Menghapus Jejak Yang Lalu Karya Kahlil Gibranâ€. Skripsi. Jambi: Universitas Batanghari.
Pradopo, R.D. 2014. Pengkajian Puisi. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada Press.
Putri, T,B., Y. Anggraeni & S. Sukawati. 2019. “Analisis Pengimaji pada Puisi Tugas Hati Karya Ustad Jefri Al-Buchoriâ€. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. 2(2):285-231. https://dosen.ikipliwangi.ac.id. Diakses 25 November 2022.
Rondiyah, A.A., N.E. Wardani & K. Saddhono. 2017. “Pembelajaran Sastra Melalui Bahasa dan Budaya Untuk Meningkatkan Pendidikan Karakter Kebangsaan di Era MEAâ€. Jurnal Pendidikan Bahasa. 1(1): 141-148. https://jurnal.unisla.ac.id. Diakses 24 November 2022.
Sari, Puspa. 2015. “Penggunaan Metafora dalam Puisi William Wordsworthâ€. Skripsi. Sulawesi: Universitas Lakidende Unaaha.
Subroto. 2007. Pengantar Metode Penelitian Linguistik Struktural. Lenbaga Pengembangan Pendidikan UNS & UNS Press.
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tarigan, Henry Guntur. 2021. Pengajaran Gaya Bahasa. Bandung: CV Angkasa. Ulmann. 2014. Pengantar Semantik (Edisi Terjemahan Oleh Sumarsono). Pustaka Pelajar
Wahyuni, S & M. Harun. 2018. Analisis Struktur Fisik Dan Struktur Batin Puisi Anak Dalam Majalah Potret Anak Cerdas. Master Bahasa. 6 (2): 115-125.
Waluyo, H. J. 2010. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta : Erlangga.
Yuanda, R.S. 2013. “Analisis Puisi Deutschland Karya Bertolt Brecht Melalui Kajian Semiotika Riffaterreâ€. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta
Anggreni, S. 2013. “Analisis Deskriptif Tentang Struktur Fisik Puisi Karya Siswa di Kelas VB SD Negeri 2 Kota Bengkulu Tahun Pelajaran 2012/2013â€. Skripsi. Bengkulu: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan Universitas Bengkulu.
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Erlangga
Cahyaningsih. 2018. “Metafora dalam Puisi Karya Taufik Ikram Jamilâ€. Skripsi. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
Carmitha. 2019. “Cerminan Masyarakat terhadap Kumpulan Puisi Setitis Air Mata, Seulas Senyum Karya Kahlil Gibranâ€. Skripsi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang.
Endraswara, Suwardi. 2008. Metodologi Penelitian Sastra. Cet IV. Yogyakarta: Media Pressindo.
Fahlevi, I. 2018. “Analisis Struktur Fisik dan Struktur Batin Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil Karya Chairil Anwarâ€. Skripsi. sumatera utara: Universitas muhammadiyah sumatera utara.
Giban, Kahlil. 2019. Setitis Air Mata Seulas Senyum. Yogyakarta: Checklist.
Kasiyun, Suharmono. 2015. “Upaya Meningkatkan Minat Baca Sebagai Sarana Untuk MencerdaskanBangsaâ€.Jurnal Pena Indonesia. 1(1):79:95. https://journal.unesa.ac.id. Diakses 5 Desember 2022.
Keraf, Gorys. 2007. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia.
Muhammad. 2011. Paradigma Kualitatif Penelitian Bahasa. Yogyakarta: Liebe Book Press.
Natsir. 2018. “Tradisi Bermantra Pengobatan Masyarakat Melayu Langkat (Kajian Metafora)â€. Skripsi. Medan: Universitas Negri Medan.
Nursabella, C. 2017. “Analisis Citraan Dalam Kumpulan Puisi Cinta Yang Datang Tak Harus Menghapus Jejak Yang Lalu Karya Kahlil Gibranâ€. Skripsi. Jambi: Universitas Batanghari.
Pradopo, R.D. 2014. Pengkajian Puisi. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada Press.
Putri, T,B., Y. Anggraeni & S. Sukawati. 2019. “Analisis Pengimaji pada Puisi Tugas Hati Karya Ustad Jefri Al-Buchoriâ€. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. 2(2):285-231. https://dosen.ikipliwangi.ac.id. Diakses 25 November 2022.
Rondiyah, A.A., N.E. Wardani & K. Saddhono. 2017. “Pembelajaran Sastra Melalui Bahasa dan Budaya Untuk Meningkatkan Pendidikan Karakter Kebangsaan di Era MEAâ€. Jurnal Pendidikan Bahasa. 1(1): 141-148. https://jurnal.unisla.ac.id. Diakses 24 November 2022.
Sari, Puspa. 2015. “Penggunaan Metafora dalam Puisi William Wordsworthâ€. Skripsi. Sulawesi: Universitas Lakidende Unaaha.
Subroto. 2007. Pengantar Metode Penelitian Linguistik Struktural. Lenbaga Pengembangan Pendidikan UNS & UNS Press.
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tarigan, Henry Guntur. 2021. Pengajaran Gaya Bahasa. Bandung: CV Angkasa. Ulmann. 2014. Pengantar Semantik (Edisi Terjemahan Oleh Sumarsono). Pustaka Pelajar
Wahyuni, S & M. Harun. 2018. Analisis Struktur Fisik Dan Struktur Batin Puisi Anak Dalam Majalah Potret Anak Cerdas. Master Bahasa. 6 (2): 115-125.
Waluyo, H. J. 2010. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta : Erlangga.
Yuanda, R.S. 2013. “Analisis Puisi Deutschland Karya Bertolt Brecht Melalui Kajian Semiotika Riffaterreâ€. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta
Author Biographies
Haliza Haliza, Universitas Mataram
Johan Mahyudi, Universitas Mataram
Mahmudi Efendi, Universitas Mataram
License
Authors who publish with Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa, agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).