Penerapan Model PJBL Untuk Mengetahui Keunggulan Canva Sebagai Media Pembelajaran Poster Tingkat SMP

Authors

Wantika Wantika , Anas Ahmadi

DOI:

10.29303/kopula.v6i2.5368

Published:

2024-10-02

Issue:

Vol. 6 No. 2 (2024): Oktober

Keywords:

Menulis, Project Based Learning, Poster

Articles

Downloads

How to Cite

Wantika, W., & Ahmadi, A. (2024). Penerapan Model PJBL Untuk Mengetahui Keunggulan Canva Sebagai Media Pembelajaran Poster Tingkat SMP. Kopula: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pendidikan, 6(2), 96–110. https://doi.org/10.29303/kopula.v6i2.5368

Abstract

Menulis merupakan kegiatan partisipatif aktif yang melibatkan berbagai proses untuk mengolah pesan agar dapat dipahami atau diterima oleh pembaca. Melalui Canva, dapat diketahui bentuk kreatif siswa dalam mengemas materi dalam bentuk poster. Oleh karena itu, penelitian ini menggunakan model Project Based Learning dalam pembelajaran pembuatan poster oleh siswa kelas VIII SMP. Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami cara penggunaan, keunggulan, serta implikasi media Canva terhadap penerapan Project Based Learning untuk mengetahui keunggulan Canva sebagai media pembelajaran poster siswa kelas VIII SMP Negeri 40 Surabaya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Canva memiliki kontribusi yang baik dalam pembelajaran menulis poster. Pada penelitian keunggulan Canva sebagai media pembelajaran poster siswa kelas VIII SMP Negeri 40 Surabaya diperoleh nilai rata-rata sebesar 78,56 dan nilai sebelum menggunakan Canva sebesar 70,16. Evaluasi ini merupakan kualifikasi yang baik dan merupakan peningkatan dibandingkan produksi poster sebelumnya. Hal ini dibuktikan dengan 25 siswa, 7 diantaranya berada pada kategori sangat baik 6 orang mendapat kategori “baik”. Sedangkan 11 siswa mendapat kategori “cukup baik” dan 1 siswa mendapat kategori “kurang”. Oleh karena itu, keunggulan Canva sebagai media pembelajaran memberikan dampak positif dan efektif terhadap penggunaan Canva oleh siswa saat membuat poster

References

Adelia, S. (2023). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA CANVA TERHADAP KEMAMPUAN MENGANALISIS STRUKTUR TEKS ULASAN FILM PADA

SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 4 BANYUASIN 1 (Doctoral dissertation, 021008 Universitas Tridinanti).

Afifah, D. I., Ulfah, M., & Nurhayati, E. (2023, July). 162. Penerapan Gallery Walk dalam PJBL untuk Meningkatkan Minat dan Keterampilan Menulis Poster Biologi. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru (pp. 1474- 1483).

Ahmadi, A. (2022). PENELITIAN DALAM PEMBELAJARAN MENULIS.

Eduscience, 2(2), 34-45.

Ahmadi, A. (2018). MENULIS KREATIF: TEORI DAN PRAKTIK.

Alfian, A. N., Putra, M. Y., Arifin, R. W., Barokah, A., Safei, A., & Julian, N. (2022). Pemanfaatan media pembelajaran audio visual berbasis aplikasi canva. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat UBJ, 5(1), 75-84.

Alifah, N. I. (2022). PENGEMBANGAN E-MODUL TEKS BERITA BERBASIS CANVA

UNTUK KELAS VIII SMP (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA).

Amanda, S., Jumadi, J., & Sufyadi, S. (2024). Pemanfaatan Aplikasi Canva sebagai Media Pembuatan Poster Digital untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa Kelas Viii pada Mata Pelajaran Seni Budaya di SMP Negeri 24 Banjarmasin. EduInovasi: Journal of Basic Educational Studies, 4(1), 598-607.

Annisa, A., & Wikarya, Y. (2022), Penggunaan Media Canva Untuk Meningkatkan Kreatifitas dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pustaka Data (Pusat Akses Kajian Database, Analisa Teknologi, dan Arsitektur Komputer), 2(2), 90-94.

Analicia, T., & Yogica, R. (2021). Media Pembelajaran Visual Menggunakan Canva pada Materi Sistem Gerak. Jurnal Edutech Undiksha, 9(2), 260-266.

Astuti, M. F. (2021). Pengembangan Poster berbasis Canva sebagai media Pembelajaran Menulis Teks Iklan pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Kretek Kabupaten. PBSI, Universitas PGRI Yogyakarta. Unpublished thesis). Universitas PGRI Yogyakarta.

Fatah, A. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Proyek Atau Project Base Learning (PJBL) Melalui Poster Kreatif Dalam Pembelajaran Daring Materi Pemanasan Global Untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Ilmiah. Amerta Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 3(2), 45-54.

Hapsari, G. P. P., & Zulherman, Z. (2021). Pengembangan media video animasi berbasis aplikasi canva untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa. Jurnal basicedu, 5(4), 2384-2394.

Johan, E. P. E., Rustam, R., & Sinaga, A. (2022). Pengaruh Media Pembelajaran Aplikasi Canva Terhadap Hasil Menulis Iklan Poster di SMP Nasional Sariputra Jambi. Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 11(2), 137-149.

Mahardika, A. I., Wiranda, N., & Pramita, M. (2021). Pembuatan media pembelajaran menarik menggunakan canva untuk optimalisasi pembelajaran daring. Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Masyarakat, 4(3).

Nadliroh, A., & Ripai, A. (2023). Media Canva dalam Meningkatkan Kreativitas Membuat Iklan, Slogan, Poster Kelas VIII A SMP N 36 Semarang. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru (Vol. 1, No. 2, pp. 1-9).

Nury, N., Munawaroh, F., Hadi, W. P., & Rosidi, I. (2019). Pengaruh Model Project Based Learning denan menggunakan Strategi Poster Session terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif. Natural Science Education Research, 2(1), 25-32.

Priska Edy Johan, E. (2022). PENGARUH PENGGUNAAN APLIKASI CANVA TERHADAP HASIL MENULIS SISWA KELAS VIII SMP NASIONAL

SARIPUTRA KOTA JAMBI TAHUN AJARAN 2021/2022 (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS JAMBI).

Rahmatullah, R., Inanna, I., & Ampa, A. T. (2020). Media pembelajaran audio visual berbasis aplikasi canva. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 12(2), 317-327.

Rizanta, G. A., & Arsanti, M. (2022, July). Pemanfaatan aplikasi Canva sebagai media pembelajaran masa kini. In Prosiding Seminar Nasional Daring: Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Vol. 2, No. 1, pp. 560-568).

Sari, H. R., & Yatri, I. (2023). Video Animasi Melalui Aplikasi Canva Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Sekolah Dasar. Edukasiana: Jurnal Inovasi Pendidikan, 2(3), 159-166.

SIRAIT, M. L. (2024). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA APLIKASI CANVA TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS TEKS EKSPLANASI PADA SISWA KELAS VIII SMP HKBP SIDORAME MEDAN TAHUN PELAJARAN 2022/2023.

Sirait, M. L., Sitorus, P. J., & Saragih, E. L. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Aplikasi Canva Terhadap Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi pada Siswa Kelas VIII SMP HKBP Sidorame Medan. Bahastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 8(1), 137-140.

Widayanti, L., Kala’lembang, A., Rahayu, W. A., Riska, S. Y., & Sapoetra, Y. A. (2021). Edukasi pembuatan desain grafis menarik menggunakan aplikasi canva. Jurnal pengabdian masyarakat, 2(2), 91-102.

Wicaksono, D., & Adriana, N. P. (2023). Meningkatkan Kemampuan Siswa SMP N 18 Surakarta dalam Mengembangkan Media Poster Melalui Platform Canva. ABDIKAN: Jurnal Pengabdian Masyarakat Bidang Sains dan Teknologi, 2(3), 329-338.

Wulandari, T., & Mudinillah, A. (2022). Efektivitas Penggunaan Aplikasi CANVA sebagai Media Pembelajaran IPA MI/SD. Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah, 2(1), 102-118.

Author Biographies

Wantika Wantika, Universitas Negeri Surabaya

Anas Ahmadi, Universitas Negeri Surabaya

License

Copyright (c) 2024 wantika234 Wantika234

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Authors who publish with Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa, agree to the following terms:

  1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
  2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa.
  3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.