PERAN HAKIM MEDIATOR DALAM PROSES MEDIASI PADA KASUS PERCERAIAN

(Studi Kasus Di Pengadilan Agama Praya Lombok Tengah)

Authors

  • Irpan Manik Pujiana Fakultas Hukum Universitas Mataram
  • M. Yazid Fathoni Dosen Fakultas Hukum Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/prlw.v1i3.417

Keywords:

proses mediasi pada kasus perceraian, Peran hakim mediator

Abstract

Penelitian ini berutujuan mengetahui proses pelaksanaan mediasi di Pengadilan Agama Praya Lombok Tengah dan kendala-kendala yagn terjadi dalam proses mediasi di Pengadilan agama Praya Lombok Tengah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian hokum normatif empiris. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan perundang-undangan, pendekatan konseptual dan pendekatan sosiologis. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa studi kepustakaan dan studi lapangan. Sedangkan analisis data yang digukanakan adalah metode analisis kualitatif. Peran hakim mediator dalam proses mediasi pada kasus perceraian memiliki beberapa proses yaitu tahapan pramediasi, pembentungan forum, pendalaman masalah, penyelasaian akhir dan penentuan hasil kesepakatan. Selain itu, ada juga kendala yang dihadapi pada saat proses mediasi pada kasus perceraiannya di Pengadilan Agama Praya Lombok Tengah seperti kurangnya tenaga hakim mediator, keinginan para pihak yang sangat kuat untuk bercerai, adanya campur tangan pihak ketiga dan jarak tempuh yang sangat jauh.

References

Abdul Kadir Muhammad, 2000, Hukum Perdata Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung.
Abdurrahmat Fathoni, 2011, Metode Penelitian dan Teknik Penyusunan Skripsi, Rineka Cipta, Jakarta.
Indonesia, Undang - Undang Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia Tahun 1945

Downloads

Published

2021-10-29

How to Cite

Manik Pujiana, I., & Fathoni, M. Y. (2021). PERAN HAKIM MEDIATOR DALAM PROSES MEDIASI PADA KASUS PERCERAIAN: (Studi Kasus Di Pengadilan Agama Praya Lombok Tengah). Private Law, 1(3), 432–438. https://doi.org/10.29303/prlw.v1i3.417

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2