Pengaruh Media Pembelajaran Aplikasi Edpuzzle Terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII Di SMP Negeri 37 Medan

Authors

Rosnelly Siburian , Tigor Sitohang , Harlen Simajuntak

DOI:

10.29303/kopula.v6i2.5365

Published:

2024-10-14

Issue:

Vol. 6 No. 2 (2024): Oktober

Keywords:

Kata Kunci: Media Pembelajaran Edpuzzle, Kemampuan Menulis, Teks Eksplanasi

Articles

Downloads

How to Cite

Siburian, R., Sitohang, T., & Simajuntak, H. (2024). Pengaruh Media Pembelajaran Aplikasi Edpuzzle Terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII Di SMP Negeri 37 Medan . Kopula: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pendidikan, 6(2), 329–338. https://doi.org/10.29303/kopula.v6i2.5365

Abstract

  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Pembelajaran Aplikasi Edpuzzle terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 37 Medan . Jenis Penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen dengan desain penelitian two grup posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas VIII dengan jumlah 180 orang dan sampel penelitian adalah kelas VIII B dengan jumlah 30 orang dan kelas VIII D 30 orang dengan teknik random sampling. Teknik analisis data yang digunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Diperoleh nilai rata-rata posttest kelas kontrol 53,33 dan posttest di kelas eksperimen nilai rata-rata 78,33. Hasil pengujian normalitas kelas kontrol diperoleh hasil  <  = 0,1055 < 0,161, uji normalitas kelas eksperimen diperoleh hasil   < = 0,1402 < 0,161, hal tersebut menunjukkan bahwa penelitian dinyatakan normal, uji homogenitas diperoleh hasil  <  atau 1.59914 < 1,8608, dinyatakan homogen dan uji hipotesis menggunakan uji “t” pada taraf signifikan α = 0,05 diperoleh hasil > atau 7.120 > 1.6715 dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Dapat disimpulkan bahwa pengaruh media pembelajaran edpuzzle mampu meningkatkan  kemampuan menulis teks eksplanasi pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 37 Medan tahun ajaran 2024/2025.

References

Agustin, S. E., Yandari, I. A. V., & Yuhana, Y. (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Edpuzzle Pada Materi Bangun Datar Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 9(1), 119–128. https://doi.org/10.29303/jipp.v9i1.1839

Agustinalia, I. (2022). Mengenal dan Memahami Jenis-Jenis Teks. CV. Graha Printama Selaras.

Algiyani Toni. (2023). Pengaruh Media Pembelajaran Edpuzzle terhadap Kemampuan Kognitif Peserta Didik Kelas XI IPS pada Materi Keragaman Budaya Indonesia di SMAN 30 Jakarta. Sarjana thesis, Universitas Negeri Jakarta.

Anggeraeni, D., Didi Yulistio, & Rio Kurniawan. (2023). Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Siswa Kelas XI SMA Negeri 2 Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah Korpus, 7(2), 243–252. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/jik.v7i2.24679

Arsyad, A. (2014). Media Pembelajaran. PT RajaGrafindo Persada.

Aziimah, Z. R., & Ammar, F. M. (2024). Pengaruh Media Digital Edpuzzle terhadap Hasil Belajar Bahasa Arab Siswa Kelas IX SMP Muhammadiyah 1 Babat (Vol. 7, Nomor 4). https://doi.org/https://doi.org/10.54371/jiip.v7i4.4144

Budi, E. (2017). Penerapan Pembelajaraan Virtual Class pada Materi Teks Eksplanasi untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas XI IPS 2 SMA 1 Kudus Tahun 2017. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 27(2).

Elfitra, L. & A. W. (2023). Buku Ajar Pembelajaran Berbasis Teks. Penerbit: Rumah Cemerlang.

Fauziah, A., Agustiani, T., & Supendi, D. A. (2024). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Edpuzzle terhadap Kemampuan Menulis Teks Prosedur pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Jampangkulon Tahun Ajar 2022/2023. Bahtera Indonesia; Jurnal Penelitian Bahasa dan Sastra Indonesia, 9(1), 141–155. https://doi.org/10.31943/bi.v9i1.565

Ginting, Daniel. , dkk. (2021). Inovasi Pengajaran dan Pembelajaran Melalui Plafrom Digital Teori dan Praktik Pengoperasian. Penerbit: MNC Publishing.

Hairunisa, A., Fransisca S.O. Dedi, & Nani Angraini. (2022). Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi pada Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 7 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2021/2022. Warahan: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, , 4(1), 1–10. https://www.stkippgribl.ac.id/eskripsi/index.php/warahan/article/view/241

Indarti Puji, W. (2023). Skripsi Pengaruh Penggunaan Aplikasi Edpuzzle Berbantu WhatsApp Group sebagai Alternatif Pembelajaran Daring di Masa Pandemi dalam Meningkatkan Keterampilan Belajar Mandiri dan Motivasi Belajar pada Siswa. Repository UIN Raden Intan Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/23612

Kasupardi, Endang. , S. (2010). Pengembangan Keterampilan Menulis (M. Aulia, Ed.). Multi Kreasi Satudelapan.

Kosasih. (2014). Jenis-Jenis Teks dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMA/MA/SMK. Penerbit: Yrama Widya.

Nengsih, R., Hikmah, R., & Astuti, L. S. (2023). Pelatihan Penggunaan Edpuzzle dalam Pembelajaran di Kelas. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 14(2), 381–387. https://doi.org/https://doi.org/10.26877/e-dimas.v14i2.12528

Panggabean, S. (2019). Keterampilan Menulis Diktat untuk kalangan sendiri. http://repository.uhn.ac.id/handle/123456789/3931

Sachintania, I. , 195030048. (2023). Pembelajaran Menulis Teks Eksplanasi Menggunakan Model Problem Based Learning Berbantuan Media Articulate Storyline di Kelas VIII SMP Bimasena School. Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS. http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/64980

Setiyaningsih, I. (2018). Mengenal Jenis-Jenis Teks. Penerbit Intan Pariwara.

Simajuntak, H. (2024). Pembelajaran yang Menyenangkan. IKAPI Yayasan Pendidikan Cendikia Muslim.

Simanjuntak, H., & Sitompul, E. A. (2020). As-Syar’i: Jurnal Bimbingan & Konseling Keluarga Kreatifitas Guru Menggunakan Media Pembelajaran Tematik Kelas V SDN 065854 Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan. As-Syari: Jurnal Bimbungan &Konseling Keluarga, 2(2), 134–149. https://doi.org/10.47476/as.v2i2.125

Simaremare, J. A., Hutauruk2, R. S., & Simanjuntak, H. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Motion Graphic Terhadap Kemampuan Menulis Teks Deskriptif Kelas VII SMP Swasta HKBP Sidorame Medan 2023/2024. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 3, 4675–4684. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/innovative.v3i5.5423

Simaremare, J., Padang Sepmasrina, & Sagala, N. (2023). Analisis Kategori Kelas Kata Pada Cerita Rakyat “Sitagan Bulu” Yang Berasal Dari Batak Toba. Jurnal: Ide Bahasa Inspirasi Dosen Bahasa dan Sastra, 5(2)(e-ISSN 2685-0559 p-ISSN 2684-673X), 310–318.

Sirait, M. L., Sitorus, P. J., & Saragih, E. L. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Aplikasi Canva terhadap Keterampilan Menulis Teks Eksplanasi pada Siswa Kelas VIII SMP HKBP Sidorame Medan. Bahastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 8(1), 137–140. https://doi.org/10.30743/bahastra.v8i1

Sitohang, T., Saragih, E. L. L., & Lumban Gaol, L. T. (t.t.). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran SOLE (Self Organized Learning Environment) Terhadap Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 4 Pollung Kabupaten Humbang Hasundutan. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.19288

Sormin, E., & Surip, M. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Case Based Learning Terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 3 Medan. Jurnal Bintang Pendidikan Indonesia (JUBPI), 2(2), 258–269. https://doi.org/10.55606/jubpi.v2i2.2985

Sudjana. (2002). Metoda Statistika. Penerbit: Tarsito Bandung.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Penerbit: Alfabeta.

Tarigan, H. G. (2021). Menulis: Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa (Digital). Angkasa Bandung.

Author Biographies

Rosnelly Siburian, Universitas HKBP Nommensen Medan

Tigor Sitohang, Universitas HKBP Nommensen

Harlen Simajuntak, Universitas HKBP Nommensen

License

Copyright (c) 2024 Rosnelly Siburian, Tigor Sitohang, Harlen Simajuntak

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Authors who publish with Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa, agree to the following terms:

  1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
  2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Kopula: Jurnal Pendidikan dan Bahasa.
  3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 6 

You may also start an advanced similarity search for this article.