SOSIALISASI PENGEMBANGAN MANAJERIAL KELOMPOK UMKM DAN PEMASARAN PRODUK

  • Rizki Hariyadi Hariyadi Universitas Mataram
  • Jufrin Program Studi Ekonomi Pembangunan Universitas Mataram
  • Sulistia Ilma Yulita Program Studi Biologi Universitas Mataram
  • Supiati Program Studi Biologi Universitas Mataram
  • Muhajirin Program Studi Matematika Universitas Mataram
  • Muhammad Ilham Mujahidin Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
  • Mega Cahyani Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
  • Siskawati Program Studi Ilmu Kelautan Universitas Mataram
  • M. Aryabin Adzqia Rakien Universitas Mataram Pendidikan Sosiologi Universitas Mataram
  • Dia’ul Adha Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Mataram
Kata Kunci: UMKM, Desa Labuhan Pandan, NIB, SPP-IRT

Abstrak

Dalam era globalisasi saat ini UMKM harus meningkatan kecepatan dalam berpikir terkait kreativitas dan inovasi secara berkelanjutan. Proses ini mencakup pengembangan, promosi, dan produktif produk secara terus-menerus. Sosialisasi mengenai manajerial produk dan pemasaran produk UMKM menjadi sangat penting dalam menggerakkan pertumbuhan bisnis mereka. Manajerial penting bagi pemilik UMKM agar mereka memahami dengan baik cara mengelola bisnis mereka. Sosialisasi ini sendiri memiliki peran selain dalam peningkatan manajerial juga bertujuan untuk meningkatkan dan memeberikan pemahaman kepada para pelaku UMKM dalam memasarkan produknya di era modern saat ini. Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan pada hari selasa, 23 Januari 2024 yang diadakan di Aula Kantor Desa Labuhan Pandan, Sambelia, Lombok Timur. Program KKN PMD di Desa Labuhan Pandan berlangsung mulai pada bulan Desember 2023 – Februari 2024. Kegiatan sosialisasi ini dilakukan untuk dapat memberikan pemahaman dan pembelajaran baru bagi para pelaku UMKM di Desa Labuhan Pandan. Sosialisasi atau penyuluhan terkait UMKM ini kami laksanakan pada tanggal 23 Januari 2024 di Aula Kantor Desa Labuhan Pandan. Kegiatan ini turut mengundang para pelaku UMKM dengan membawa produk-produk hasil olahan dari masing-masing kelompok. Selain itu diberikan pemahaman terkait penting untuk memilikin label halal terhadap suatu produk. Sehingga diberikan pemaham bahwasanya penting dalam pembuatan NIB dan SPP-IRT untuk menjadi salah satu persyaratan dari BPOM untuk menerima label halal.

Referensi

Abdillah, H., Primasari, D., Widianingsih, R., (2019), Pengaruh Statergi Bisnis , Kemampuan Manajerial dan Pengetahuan Akuntansi Pelaku UMKM terhadap Kinerja UMKM Bidang Kuliner di Kabupaten Purbalingga, Jurnal Optimum, 9(2) : 145-157

Agusetyaningrum, V., Marwadi, M. K., dan Pangestuti, E., (2016), Strategi Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) untuk Meningkatkan Citra Kota Malang sebagai Destinasi Wisata Kuliner (Studi pada Umk Berbasis Kuliner Kota Malang), Jurnal Administrasi Bisnis, 38(2): 105-111.
Asnaini, S. W., Hartati, R., Hulu, P., Simorangkir, Y. N., Sudiyono, R. N., dan Radita, F. R., (2022), Sosialisasi Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) untuk Pengembangan UMKM di BUMDES Serdang Tirta Kencana melalui Online Single Submission, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2): 73-83.
Departemen Perdagangan Republik Indonesia. (2021). Panduan Pemasaran Produk UMKM di Era Digital. Jakarta: Departemen Perdagangan.
Elwisam., Lestari, R., (2019), Penerapan Stategi Pemasaran, Inovasi Produk Kreatif dan Orientasi Pasar untuk Meningkatkan Kinerja Pemasaran UMKM, Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 4(2) : 278-286
Fidela, A., Pratama, A., Nursyamsiah, T., (2020), Pengembangan Usaha MIkro Kecil dan Menengah (UMKM) dengan Program Pemasaran Desa Jambu Raya di Desa Jambu, Kabupaten Sumedang, Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat, 2(3) : 493-498
Fujaastawa, I. B. G. (2016). Teknik Wawancara dan Observasi untuk Pengumpulan Bahan Informasi. Program Studi Antropologi Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Udayana.
Hadiwijaya, H., (2023), Manajerial Bagi UMKM Produkti di Kota Lubuklinggau, Jurnal Pengabdian Masyarakat TJU Nyak Dhien, 2(1) : 40-47
Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia. (2020). Panduan Manajemen Produk bagi UMKM. Jakarta: Kementerian Koperasi dan UKM.
Mustikawati, D., dan Hartanto, B., (2017), Kontribusi Studi Akademis terhadap Pengembangan Manajerial Produk dan Pemasaran Produk UMKM, Jurnal Riset Manajemen, 4(1): 34-47.
Nugroho, A., dan Pratama, B., (2019), Tantangan Akses Informasi dan Sumber Daya dalam Manajemen Produk dan Pemasaran Produk UMKM, Jurnal Manajemen Strategi, 6(2): 56-68.
Nugroho, A., (2018), Tripusat Pendidikan sebagai Basis Sosialisasi dan Pembentukan Karakter Siswa, Ijtimaiya: Journal of Social Science Teaching, 2(1): 1-21.
Purborini, V. S., (2023), Pentingnya Legalitas PIRT dan NIB bagi Pelaku Usaha Kue Kering, Jurnal Magister Hukum Perspektif, 14(1): 29-37.
Ramdhani, A. F., Widodo, S. E., Setiyowati., Astungkara, A., dan Chomsatu, Y., (2021), Pengembangan UMKM melalui Sosialisasi dan Penyuluhan Guna Menunjang Keberlangsungan Usaha di Masa Pandemi COVID-19, SIDOLUHUR: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1): 14-21.
Ratnawati, S., Pramudiana, I. D., dan Alfinero, A. S., (2021), Pelatihan dan Pendampingan UMKM Pengrajin Tenun di Desa Karangjero, Purwosari, Pasuruan, Seandanan: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 1(1): 13-20.
Sulaeman, M. M., (2019), Sosialisasi Kewirausahaan dalam Upaya Peningkatan UMKM Desa Palangan Kecamatan KarangBINANGUN Kabupaten Lamongan, Abdimas Berdaya: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1): 16-22.
Trisanti, Y., Hanayanti, C. S., dan Rachman, A. F., 2023, Sosialisasi Efisiensi Produksi dan Omzet Penjualan UMKM Kripik Singkong melalui Pemanfaatan Sistem Informasi Digital Marketing, JurnalPengabdian Masyarakat Bidang Sains dan Teknologi, 2(1): 101-107.
Diterbitkan
2024-06-11