Analisis Kriminologi Tindak Pidana Anak di Kota Mataram (Studi Kasus di Polresta Mataram)
Keywords:
anak, kriminologi, tindak pidanaAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis faktor penyebab anak melakukan tindak pidana dan upaya apa yang dilakukan Polresta Mataram untuk mencegah terjadinya tindak pidana oleh anak di Kota Mataram. Jenis penelitian hukum yang digunakan adalah jenis penelitian hukum empiris. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Faktor penyebab anak melakukan tindak pidana adalah keinginan, keluarga, lingkungan, ekonomi dan teknologi. (2) Upaya yang telah dilakukan Polresta Mataram untuk mencegah tindak pidana oleh anak di Kota Mataram yaitu upaya pre-emtif, preventif dan represif.Downloads
Published
2025-04-25
How to Cite
Anggraeni Putri, R., Rodliyah, & Wulandari, L. (2025). Analisis Kriminologi Tindak Pidana Anak di Kota Mataram (Studi Kasus di Polresta Mataram). Parhesia, 2(1), 100–110. Retrieved from https://journal.unram.ac.id/index.php/Parhesia/article/view/2911
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2025 Rina Anggraeni Putri, Rodliyah, Laely Wulandari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.