Socialization Of “My Trash Is My Responsibility” And The Practice Of Making Liquid Organic Fertilizer In Utilizing Household Waste

Authors

  • RR Cahyowati Universitas Mataram
  • Dhea Wasila Rahmi Universitas Mataram
  • Ika Kusuma Narda Universitas Mataram
  • Noviara Hiriani Universitas Mataram
  • Vidya Safitri Universitas Mataram
  • Suci Setiawati Universitas Mataram
  • Ni Komang Mahesa Sunny Universitas Mataram
  • Galang Muslim Universitas Mataram
  • Kurniawan Dani Universitas Mataram
  • Hendriawan Hendriawan Universitas Mataram
  • Imam Wanzu Putra Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/wicara.v3i2.6780

Keywords:

Sampahku tanggung jawabku, pembuatan pupuk organik cair, pemanfaatan limbah rumah tangga

Abstract

Lingkungan merupakan faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakat,  dan aktivitas masyarakat dapat menimbulkan sampah. Sampah tidak hanya menjadi tanggung jawab pemerintah daerah akan tetapi juga dari seluruh masyarakat untuk mengolah sampah agar tidak berdampak negatif bagi lingkungan sekitar. Kegiatan sosialisasi dilakukan dengan tujuan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat di Desa Karang Sidemen untuk mengolah limbah sampah menjadi pupuk. Metode kegiatan dilakukan dengan metode partisipasi langsung proses pembuatan pupuk cair dan kompos. Simpulan, sebagian besar penduduk di Desa Karang Sidemen bekerja sebagai petani, pekebun, dan peternak, sehingga kegiatan ini bermanfaat kepada para petani dan masyarakat desa terkait pemanfaatan limbah organik menjadi pupuk cair dan kompos yang bermanfaat membantu menjaga kesehatan lingkungan tetapi juga memberikan manfaat ekonomi dan mendukung praktik pertanian yang berkelanjutan.

References

Agustina, R., Mulyani, H. R. A., & Farida, N. (2021). Manfaat penggunaan pupuk orgaik cair (poc) pada pertumbuhan bunga aglaonema. In SNPPM-3 (Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat) (pp. 185-189).

Elamin, M. Z., Ilmi, K. N., Tahrirah, T., Zarnuzi, Y. A., Suci, Y. C., Rahmawati, D. R., & Nafisa, I. F. (2018). Analysis of waste management in the Village of Disanah, District of Sreseh Sampang, Madura. Jurnal Kesehatan Lingkungan, 10(4), 368.

Fauzi, M., Sumiarsih, E., Adriman, A., Rusliadi, R., & Hasibuan, I. F. (2020). Pemberdayaan masyarakat melalui pelatihan pembuatan ecobrick sebagai upaya mengurangi sampah plastik di Kecamatan Bunga Raya. Riau Journal of Empowerment, 3(2), 87–96. https://doi.org/10.31258/raje.3.2.87-96

Gunawan, M. S., Agustinawati, A., & Yusuf, M. (2023). Pembuatan Pupuk Organik Sebagai Peluang Usaha Masyarakat Desa Bangka Jaya. Jurnal Pengabdian Ekonomi Dan Sosial (JPES), 2(1), 10. https://doi.org/10.29103/jpes.v2i1.10977

Hardiatmi, S. (2011) Pendukung Keberhasilan Pengelolaan Sampah Kota. INNOFARM. Jurnal Inovasi Pertanian, 10 (1): 50-66 Ikhsandri. (2014).

Indriani, Y. H, 2002, Membuat Kompos Secara Kilat, Cet. 4, Penebar Swadaya, Jakarta.

Mulasari , S. A. (2012). Hubungan tingkat pengetahuan dan sikap terhadap perilaku masyarakat dalam mengelola sampah di Dusun Padukuhan Desa Sidokarto Kecamatan Godean Kabupaten Sleman Yogyakarta. Jurnal Kesmas volume 6 nomor 3: 204-211

Mulasari, S. A., Husodo, A. H., & Muhadjir, N. (2016). Analisis situasi permasalahan sampah kota Yogyakarta dan kebijakan penanggulangannya. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 11(2), 259-269.

Putra, B. W. R. I. H., & Retnawati, R. (2019). Pembuatan Pupuk Organik Cair dari Limbah Buah dengan Penambahan Bioattivator em4. Jurnal Sains Dan Teknologi Lingkungan, 11(261), 44–56.

Rizal, M. (2011). Analisis Pengelolaan Persampahan Perkotaan (Studi kasus pada kelurahan Boya Kecamatan Banawa Kabupaten Donggala). Jurnal Sipil Mesin Arsitektur Elektro (SMARTek) volume 9 nomor 2: 155-172

Slamet R. A. L. (2016). Ilmu Kesehatan Masyarakat. Yogyakarta: Andi Standar Nasional Indonesia 19-2454-2002 tentang Tata Cara Teknik Operasional Pengelolaan Sampah Perkotaan.

Sutedjo, M.M. 1999. Pupuk dan Cara Pemupukan. Jakarta: Rineka Cipta.

Tunnisah, H. (2023). Jurnal Wicara Desa , Volume 1 Nomor 6 , Desember 2023 Jurnal Wicara Desa , Volume 1 Nomor 6 , Desember 2023. 1, 973–981.

Wardhana, W. S., Tolle, H., & Kharisma, A. P. (2019). Pengembangan Aplikasi Mobile Transaksi Bank Sampah Online Berbasis Android (Studi Kasus: Bank Sampah Malang). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 3(7), 6548-6555.

Published

2025-04-27

How to Cite

Cahyowati, R., Wasila Rahmi, D., Kusuma Narda, I., Hiriani, N., Safitri, V., Setiawati, S., … Wanzu Putra, I. (2025). Socialization Of “My Trash Is My Responsibility” And The Practice Of Making Liquid Organic Fertilizer In Utilizing Household Waste. Jurnal Wicara Desa, 3(2), 219–226. https://doi.org/10.29303/wicara.v3i2.6780

Similar Articles

<< < 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.