PROMOSI POTENSI DESA WISATA DI DESA BAYAN KABUPATEN LOMBOK UTARA

Authors

  • Azhar Azhar Universitas Mataram
  • Sarfirriska Sarfirriska Universitas Mataram
  • Rini Putri Nuriyah Universitas Mataram
  • Widia Maesanah Universitas Mataram
  • Ery Khaerurrafiah Universitas Mataram
  • Cahyani Risty Utami Universitas Mataram
  • Raden Dennis Ksatria Wibowo Universitas Mataram
  • M. Asfiandi Mahesa Universitas Mataram
  • Puspita Sari Universitas Mataram
  • Lalu Muhammad Abib Muammar Universitas Mataram
  • Andre Rachmat Scabra Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/jppi.v4i1.6791

Keywords:

desa wisata, promosi digital, potensi wisata, Desa Bayan

Abstract

Desa Bayan di Kabupaten Lombok Utara memiliki berbagai potensi wisata, baik dari segi alam, budaya, maupun wisata buatan. Meskipun demikian, potensi wisata tersebut masih kurang dikenal oleh masyarakat luas. Oleh karena itu, kegiatan ini bertujuan untuk mempromosikan potensi wisata Desa Bayan melalui pemanfaatan teknologi digital. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini meliputi survei lapangan, observasi, wawancara, serta pembuatan dan penyebaran konten promosi melalui media cetak dan media sosial. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa promosi digital mampu meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap potensi wisata Desa Bayan. Selain itu, penggunaan media sosial seperti Instagram berhasil menarik minat wisatawan untuk mengunjungi desa tersebut. Dengan adanya strategi promosi yang efektif, diharapkan Desa Bayan dapat menjadi destinasi wisata unggulan yang memberikan manfaat ekonomi dan sosial bagi masyarakat setempat.

Published

2024-02-05

How to Cite

Azhar, A., Sarfirriska, S., Nuriyah, R. P., Maesanah, W., Khaerurrafiah, E., Utami, C. R., … Scabra, A. R. (2024). PROMOSI POTENSI DESA WISATA DI DESA BAYAN KABUPATEN LOMBOK UTARA. Jurnal Pengabdian Perikanan Indonesia, 4(1), 33–41. https://doi.org/10.29303/jppi.v4i1.6791