Upaya Peningkatan Kompetensi Guru melalui Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Android “Lectora Inspire”

Authors

Ahmad Satibi , Mad Rudi , Andre Aprinaldo , Ahmad Beryliumsyah Ikmaludin

DOI:

10.29303/darmadiksani.v3i1.2074

Published:

2023-06-27

Issue:

Vol. 3 No. 1 (2023): Edisi Juni

Keywords:

Lectora Inspire, Media pembelajaran, Pelatihan

Articles

Downloads

How to Cite

Satibi, A., Rudi, M., Aprinaldo, A., & Ikmaludin, A. B. (2023). Upaya Peningkatan Kompetensi Guru melalui Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Android “Lectora Inspire”. Darma Diksani: Jurnal Pengabdian Ilmu Pendidikan, Sosial, Dan Humaniora, 3(1), 1–11. https://doi.org/10.29303/darmadiksani.v3i1.2074

Abstract

ABSTRAK Kegiatan pembelajaran tatap muka terbatas memberikan tugas tambahan bagi guru dalam menentukan media pembelajaran yang cocok dan tidak monoton kepada siswa. Inovasi dalam media pembelajaran merupakan solusi untuk mengatasi tantangan belajar. Lectora Inspire  merupakan software pengembangan belajar elektronik (e-learning) yang relatif mudah diaplikasikan atau diterapkan untuk para pendidik. Metode pengabdian dilaksanakan melalui ceramah, diskusi, dan simulasi. Pendidik mengetahui pentingnya kebaharuan media pembelajaran untuk pentingnya terlaksana pembelajaran yang efektif, efisien, dan tererstuktur. Pembuatan media pembelajaran Lectora Inspire  yang diujikan memiliki aspek usability dan functionality. Kebaharuan media pembelajaran diharapkan dapat meningkatkan motivasi siswa dalam pembelajaran dan meningkatkan prestasi belajar siswa sehingga terciptanya pembelajaran yang efektif dan terstruktur.   ABSTRACT The limited face-to-face learning activities pose an additional task for teachers in determining suitable and non-monotonous learning media for students. Innovative approaches in learning media serve as a solution to overcome learning challenges. Lectora Inspire, an electronic learning software (e-learning), offers a relatively easy application for educators. The engagement methods include lectures, discussions, and simulations. Educators understand the importance of incorporating innovative learning media to ensure effective, efficient, and structured learning. The created Lectora Inspire learning media underwent testing in terms of usability and functionality. The introduction of innovative learning media aims to enhance students' motivation and improve their academic achievements, thereby establishing an effective and structured learning environment.

Author Biographies

Ahmad Satibi, Pendidikan Kelautan dan Perikanan, Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

Mad Rudi, Pendidikan Kelautan dan Perikanan, Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

Andre Aprinaldo, Pendidikan Kelautan dan Perikanan, Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

Ahmad Beryliumsyah Ikmaludin, Pendidikan Kelautan dan Perikanan, Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.