Kare –kare: Pengembangan Desa Preneur Berbasis Inovasi Makanan Khas Lombok (Kare-Kare) Masyarakat di Desa Sukadana Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah, NTB

Authors

Nohdia Emi Saputra , Baiq Anisha Nabila , Elya Resta Desthasya , Fauziah Fauziah , Gema Ayodya , Laely Wahyuni , Rina Riyandani , Pebriani Suzanti , Wawan Budiarta , Sudirman Sudirman

DOI:

10.29303/jpimi.v1i2.1481

Published:

2022-09-14

Issue:

Vol. 1 No. 2 (2022): Edisi Agustus

Keywords:

Kare-kare, Jajan Lombok, Sukadana, Mandalika

Articles

How to Cite

Saputra, N. E., Nabila, B. A. ., Desthasya, E. R. ., Fauziah, F., Ayodya , G. ., Wahyuni , L. ., … Sudirman, S. (2022). Kare –kare: Pengembangan Desa Preneur Berbasis Inovasi Makanan Khas Lombok (Kare-Kare) Masyarakat di Desa Sukadana Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah, NTB. Jurnal Pengabdian Inovasi Masyarakat Indonesia , 1(2), 66–69. https://doi.org/10.29303/jpimi.v1i2.1481

Abstract

Secara umum masyarakaat sukadana bertumpu pada sector  sebagi petani, buruh tani ,peternak dan wirausaha.selain itu desa sukada juga memiliki makanan khas Lombok yaitu kare kare,namun masayarakat disana masih awam dalam hal pemasaran jajan khas tersebut ke pasaran yang lebih luas ,ada beberapa faktor kendala nya yaitu salah satunya yaitu kemasan da jangkauan pasar yang masih sempit dan jajan khas ini juga bisa dijadikan sebagi salah satu komoditi yang berpotensi untuk meningkatakn perekonomian desa sukadan.dalam pegambdian ini ada bebrapa metode pendekatan yang akan digunakan salah satu metodenya yaitu metode pendekatan,edukais dan bimbingan .upaya yang dilakukan dalam pegabdian ini yaitu diberikan bimbungan berupa sosialisan tentang UMKM, , melakukan praktek pengolahan inovasi varian rasa pada jajan kare kare.dan juga ,mengadakan sosialisasi tentang pemasaran dan manajemen keuangan yang berkaitan dengan bagaimana cara memasarakan produk kare kare ini melalui system digital marketing maupun pemasaran melalui face to face.  

Author Biographies

Nohdia Emi Saputra, Universitas Mataram

Baiq Anisha Nabila, Universitas Mataram

Elya Resta Desthasya, Universitas Mataram

Fauziah Fauziah, Universitas Mataram

Gema Ayodya , Universitas Mataram

Laely Wahyuni , Universitas Mataram

Rina Riyandani , Universitas Mataram

Pebriani Suzanti , Universitas Mataram

Wawan Budiarta , Universitas Mataram

Sudirman Sudirman, Universitas Mataram

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.