INOVASI PRODUK STIK DARI OLAHAN AMPAS TAHU SEBAGAI UPAYA UNTUK MENGEMBANGKAN UMKM DESA SIKUR, KECAMATAN SIKUR, KABUPATEN LOMBOK TIMUR

Penulis

Bakti Sukrisna , Bq. Novi Aprilia , Nurul Qauliyah , Angga Putra Yoga Saba , Apriliana Apriliana , Auliya Ramadhini , Galuh Ayuningtyas S. , Hairudin Hairudin , Hermansyah Hermansyah , Hesti Kurniati , Muhammad Ridho

DOI:

10.29303/wicara.v1i2.2417

Diterbitkan:

2023-04-20

Terbitan:

Vol 1 No 2 (2023): Jurnal Wicara Desa

Kata Kunci:

bumdes, students, KKN, mataram university

Articles

Cara Mengutip

Sukrisna , B. ., Aprilia, B. N. ., Qauliyah, N. ., Saba, A. P. Y. ., Apriliana, A., Ramadhini, A. ., … Ridho, M. . (2023). INOVASI PRODUK STIK DARI OLAHAN AMPAS TAHU SEBAGAI UPAYA UNTUK MENGEMBANGKAN UMKM DESA SIKUR, KECAMATAN SIKUR, KABUPATEN LOMBOK TIMUR. Jurnal Wicara, 1(2), 281–292. https://doi.org/10.29303/wicara.v1i2.2417

Abstrak

Desa Sikur merupakan desa yang terletak di Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur yang mempunyai 7 dusun. Masyarakat Desa Sikur khususnya di Dusun Kebon Pancor sebagian besar penduduknya pembuat makanan tahu (home industry). Industri tahu pada umumnya menghasilkan limbah padat yang berupa limbah ampas tahu. Limbah ini belum dimanfaatkan secara optimal.  Ampas tahu biasanya  hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Kegiatan ini akan diarahkan dalam pengembangan inovasi Produk Stik dari ampas tahu.  Kegiatan ini juga dalam rangka  pengembangan UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) program pemerintah. Desa Sikur UMKMnya belum berkembang secara makasimal menurut pengamatan kami.  BUMDES sebagai wadah usaha milik desa bisa berperan pada program UMKM ini, sehingga  tujuan tersebut bisa terlaksana dengan baik. Peran Mahasiswa KKN Tematik Universitas Mataram sangat diharapkan.   Program program yang dicanangkan dalam kegiatan ini meliputi program pemberdayaan terdiri, sosialisasi kewirausahaan, pengemasan dan pembuatan legalitas produk serta pengembangan pemasaran produk UMKM dan stik ampas tahu. Stik Ampas Tahu tahu dipilih dikarenakan pembuatan yang cukup mudah dan bahan baku yang digunakan murah sehingga diharapkan mempunyai nilai jual yang tinggi. Hasil dari program ini yaitu masyarakat Desa Sikur mampu mengolah ampas tahu menjadi produk yang bernilai ekonomis tinggi yaitu Stik Ampas Tahu, yang diharapkan dapat menjadi produk yang bisa menambah inovasi produk UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Desa Sikur dan dapat mengembangkan UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) yang ada di Desa Sikur.

Referensi

Afrilia, A.M. (2018). Digital Marketing sebagai Strategi Komunikasi Pemasaran “Waroenk Ora Umum†Dalam Meningkatkan Jumlah Konsumen. Jurnal Riset Komunikasi, 1(1), 147–157. https://doi.org/10.24329/jurkom.v1i1.21

Ali, H., Sastrodiharjo, I., & Saputra, Farhan. (2022). Pengukuran Organizational Citizenship Behavior : Beban Kerja Budaya Kerja dan Motivasi (Studi Literaturre Review). Jurnal Ilmu Multidisiplin (JIM), 1(1), 2829-4599. https://doi.org/10.38035/jim.v1i1

Bahari, A., Rahmi, D.Y., Rahmadoni, J., & Anwar, K. (2022). Pengembangan Metode Pemasaran Melalui Digital Marketing Bagi Produk Umkm Di Nagari Kamang Mudiak Kecamatan Kamang Magek Kabupaten Agam. Jurnal Hilirisasi IPTEKS, 5(1), 2621-7198. https://doi.org/10.25077/jhi.v5i1.592

Budiarto, F.N.R., Amelia, K.S., Arindawati, S., Mawardhany, S.K., Belangi, H.A.P., Mas’udah, K.W., & Wuryandari, Y. (2022). Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) dalam Rangka Pengembangan UMKM Desa Ngampungan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 116-124.

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Pada Era Masyarakat Ekonomi Asean. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 1(2), 61–76. https://doi.org/10.26533/jmd.v1i2.175

Firdaus, M.I., Hamidah, S.N., & Fitrianingsih, S.K. (2022). Pengolahan Ampas Tahu Menjadi Produk Dengan Nilai Jual Lebih Bersama Ibu PKK Gedogwetan Desa Gedogwetan. Jurnal Graha Pengabdian, 4(1), 77-84. http://dx.doi.org/10.17977/um078v4i12022p77-84

Haryani. (2021). Pemanfaatan Aplikasi Google Form untuk Meningkatkan Antusiasme Siswa dalam Mengerjakan Ulangan pada Mata Pelajaran Fiqih. Jurnal Inovasi Pendidikan Menengah, 1(3), 190-198. https://doi.org/10.51878/secondary.v1i3.327

Hidayah, H.N., & Santoso, B. (2020). Motivasi dan disiplin kerja sebagai determinan etos kerja guru. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 5(2), 202-213. https://doi.org/10.17509/jpm.v5i2.28839

Naimah, R.J., Wardhana, M.W., Haryanto, R., & Pebriyanto, A. (2020). Penerapan Digital Marketing sebagai Strategi Pemasaran Umkm. Jurnal Impact : Implementation and Action, 2(2), 1-12. https://doi.org/10.31961/impact.v2i2.844

Nastiti, M. A., Hendrawan, Y., & Yulianingsih, R. (2014). Pengaruh Konsentrasi Natrium Metabisulfit (Na2S2O5) Dan Suhu Pengeringan Terhadap Karakteristik Tepung Ampas Tahu. Jurnal Bioproses Komoditas Tropis, 2(2), 100–106.

Nurhayati, B., & Nelwida. (2020). Kandungan nutrisi ampas tahu yang difermentasi dengan Trichoderma viride, Saccaromyces cerevisiae dan kombinasinya. Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan, 23(12), 104-113. https://doi.org/10.22437/jiiip.v23i2.12938

Purwana, D., Rahmi, R., & Aditya, S. (2017). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (UMKM) Di Kelurahan Malaka Sari, Duren Sawit. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 1–17. https://doi.org/10.21009/JPMM.001.1.01

Purwanti, S., Shitophyta, L. M., & Maryudi. (2019). Pemanfaatan Limbah Padat Tahu menjadi Kerupuk Aneka Rasa di Industri Tahu Murni Pak Min, Jomblangan, Banguntapan, Yogyakarta. Prosiding SENADIMAS Ke-4, 88– 91.

Sina, I., & Harwanto, U. N. (2021). Analisis Pengolahan Limbah Padat Tahu Terhadap Alternatif Industri Pangan Sosis (Grade B). Jurnal Ilmiah Teknik Kimia, 5(1), 53–60. http://dx.doi.org/10.32493/jitk.v5i1.9193

Sunartaty, R. (2021). Peningkatan Nilai Tambah Limbah Padat Menjadi Tepung Ampas Tahu Pada Industri Tahu Di Desa Lamteumen Kecamatan Jaya Baru Kota Banda Aceh. Jurnal Abditani, 4(1), 47–50. https://doi.org/10.31970/abditani.v4i1.67

Biografi Penulis

Bakti Sukrisna , Universitas Mataram

Bq. Novi Aprilia, Universitas Mataram

Nurul Qauliyah, Universitas Mataram

Angga Putra Yoga Saba, Universitas Mataram

Apriliana Apriliana, Universitas Mataram

Auliya Ramadhini, Universitas Mataram

Galuh Ayuningtyas S., Universitas Mataram

Hairudin Hairudin, Universitas Mataram

Hermansyah Hermansyah, Universitas Mataram

Hesti Kurniati, Universitas Mataram

Muhammad Ridho, Universitas Mataram

Artikel Serupa

<< < 1 2 3 4 5 6 7 8 9 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.